asuhan kebidanan pada kehamilan fisiologis membahas mengenai asuhan kebidanan yang dilakukan seorang bidan pada ibu hamil baik pada trimester awal ataupun pada trimester akhir. Selain itu, juga diberikan pembahasan mengenai konsep kehamilan mulai dari sejarah asuhan kehamilan hingga proses kehamilan yang dilengkapi dengan gambar-gambar yang dapat mendukung materi sehingga mudah dimengerti.
buku ini mengulas tentang cara melakukan pemeriksaan kehamilan dan persalinan secara rinci mulai dari pemeriksaan fisik, obstectric (inspeksi,palpasi,auskultasi,perkusi,pemeriksaan panggul, pemeriksaan dalam) dan pemeriksaan laboratorium sederhana. Guna menunjang kelengkapan isi buku, penulis mencoba menampilkan gambar-gambar menarik berkaitan dengan cara pemeriksaan kehamilan dan persalinan